Limit Bank Mandiri: Visa, Gold, Silver, dan Platinum Lengkap

limit bank mandiri

Setiap perbankan tentu memiliki syarat dan kebijakannya sendiri berkenaan dengan operasional harian. Salah satunya berkenaan dengan standar limit bank mandiri sebagai penunjang kelancaran transaksi keuangan. Anda tentu sudah memahami bahwa untuk tiap jenis produk tabungan maupun ATM memiliki batas limit transfer BNI online secara berbeda. Untuk itu memahami hal teknis tersebut sangat disarankan agar dapat memperhitungkan segala sesuatunya secara efektif dan efisien.

Limit bank mandiri terbilang standar di kalangan perbankan sehingga cukup membawa dampak positif bagi keberlangsungan transaksi keuangan. Namun perlu diingat pula bahwa selain limit bank mandiri, Anda pun harus mempelajari hal lain terutama berkaitan dengan biaya transfer antar bank mandiri atau bank lain yang dibebankan tiap kali bertransaksi. Guna menambah wawasan Anda silakan simak penjelasannya berikut ini.

Limit Bank Mandiri Online Dilihat Dari Jenis Kartu Debitlimit bank mandiri online

Limit bank mandiri untuk tiap jenis kartu debit memiliki aturan standar yang berbeda. Agar tidak keliru menganalisa limit transfer BCA, ada baiknya Anda menyimak penjelasan berikut.

1.      Limit Bank Mandiri Kartu Debit Silver

Produk kartu debit silver mandiri menetapkan biaya administrasi yang paling rendah dibandingkan dengan jenis lainnya. Tiap bulannya Anda akan dikenai biaya admin sebesar Rp 2.000. Meski demikian bagaimana dengan standard limit bank mandiri, apakah juga demikian? Yuk simak penjelasannya berikut ini.

  1. Limit transfer mandiri online silver untuk sesama bank mandiri ditetapkan sebesar Rp 25.000.000, sedangkan limit transfer mandiri ke bri atau bank lainnya adalah Rp 5.000.000.
  2. Kebijakan limit penarikan tunai adalah Rp 10.000.000. Namun jika melakukan penarikan di merchant EDC batas limitnya sebesar Rp 1.000.000.
  3. Terakhir untuk limit saldo bank mandiri tiap kali Anda melakukan setor tunai ditentukan sebesar Rp 5.000.000.

2.      Limit Bank Mandiri Debit Platinum Visa

Selanjutnya produk debit mandiri yang kedua adalah platinum. Standar limit bank mandiri jenis ini masuk jajaran paling tinggi dari rekannya. Meski demikian biaya administrasi yang dibebankan pun demikian, dimana Anda akan dikenai biaya sebesar Rp 7.500. Agar lebih memahami informasi standard limit bank mandiri tersebut, silakan simak penjelasannya berikut ini.

  1. Standar limit transfer mandiri online platinum untuk transaksi antar bank ditetapkan sebesar Rp 200.000.000 per harian transaksi. Sedangkan limit bank mandiri tiap transfer mandiri online ke lain bank ditetapkan sebesar Rp 200.000.000 per harian dan Rp 50.000.000 per transaksi.
  2. Ketentuan nomor pertama ternyata tidak berlaku untuk kartu atm mandiri platinum plus. Pasalnya untuk transaksi transfer ke sesama bank limit bank mandiri yang ditetapkan adalah tak terhingga. Sedangkan limit transfer bank mandiri ke bca atau bank lainnya ditetapkan sebesar Rp 25.000.000.
  3. Penetapan standar limit setor tunai mandiri untuk produk debit platinum adalah Rp 20.000.000.

3.      Limit Bank Mandiri Debit Gold Visa

Terakhir ada produk debit gold yang tentu memiliki ketetapan standard limit bank mandiri yang berbeda dari dua sebelumnya. Besaran biaya administrasi yang dibebankan berada pada rentang medium yakni Rp 4.500. Guna memahami limit saldo ATM mandiri debit gold, silakan simak penjelasan berikut.

  1. Limit bank mandiri gold saat melakukan pembayaran tagihan di mesin EDC adalah Rp 2.000.000.
  2. Cakupan limit transfer mandiri online gold sama dengan jenis lainnya yakni mengalami kenaikan untuk transaksi harian sebesar Rp 200.000.000 dan Rp 50.000.000 ke lain bank. Sedangkan limit bank mandiri transfer ke sesama bank adalah sebesar Rp 200.000.000 baik untuk transaksi harian maupun per pelaksanaan transaksi.
  3. Limit bank mandiri untuk setor tunai sebesar Rp 10.000.000.
  4. Penetapan standard limit bank mandiri atas transaksi lainnya ditetapkan lebih lanjut sesuai kebijakan yang berlaku.

Batas Limit Bank Mandiri Syariah yang Perlu Anda Pahamilimit bank mandiri syariah

Selain produk konvensional, standar penetapan limit bank mandiri pun berlaku untuk produk syariah. Ada beberapa kesamaan terkait rentang limit bank mandiri tersebut, namun ada beberapa simpulan untuk jenis syariah seperti berikut ini.

  1. Limit transfer mandiri via atm ke sesama bank mandiri syariah ditetapkan sebesar Rp 25.000.000 hingga Rp 200.000.000. Sedangkan limit transfer mandiri syariah jika ke lain bank berada pada rentang Rp 10.000.000 hingga Rp 50.000.000. Hal ini sesuai dengan jenis debit yang Anda gunakan.
  2. Limit transaksi bank mandiri untuk proses tarik tunai adalah Rp 5.000.000 hingga Rp 15.000.000 sesuai dengan jenis kartu.
  3. Terakhir untuk limit transfer bank mandiri online guna keperluan pembayaran atau belanja ditetapkan lebih lanjut sesuai dengan jenis kartu debit tersebut. Agar lebih jelas silakan Anda tanyakan ke customer service kantor cabang terdekat.

Baca juga : Cara Daftar Mobile Banking Mandiri Mudah, Traksaksi Sukses!

Informasi Tambahan Terkait Batas Limit Bank Mandiri

Selain menyimak standar limit bank mandiri secara umum, tentunya Anda pun harus memhamai dengan baik hal lain yang masih berkaitan dengan besaran limit pinjaman bank mandiri. Informasi rincinya silakan simak penjelasan berikut.

1.      Limit Transfer SMS Banking Mandiri Apakah Sama dengan Limit Bank Mandiri Online?

Penentuan limit bank mandiri pada fitur sms banking ditetapkan atas beberapa kriteria. Untuk transfer dan pembayaran non kartu kredit limit per hari adalah Rp 100.000.000, limit pembayaran kartu kredit masih sama yakni sebesar Rp 100.000.000, sedangkan untuk isi ulang pulsa adalah Rp 1.000.000.

2.      Batas Penarikan Tunai di Teller Mandiri Berapa?

Ketentuan standar limit transfer bank mandiri maupun penarikan tunai di teller hampir sama ketika Anda melakukannya via ATM. Meski demikian menanyakannya ke pihak terkait adalah langkah bijak yang bisa Anda lakukan.

3.      Bagaimana Saya Bisa Ganti Kartu ATM Mandiri Tanpa Buku Tabungan?

Disamping memahami hal-hal yang berkenaan dengan limit bank mandiri, ternyata mempelajari cara ganti ATM yang rusak atau hilang pun harus Anda lakukan. Silakan kunjungi customer service dan siapkan dana sekitar Rp 25.000 guna mendapatkan kartu ATM yang baru.

4.      Jika Saya Mengalami Masalah Terkait Limit Bank Mandiri, Kemana Saya Harus Lapor?

Jika Anda mengalami masalah maupun keluhan terkait batas limit transfer mandiri internet bisnis, silakan hubungi mandiri call center di nomor 14000.

5.      Standar Limit Bank Mandiri Apakah Sama dengan Limit Transfer BNI?

Hal-hal yang berkenaan dengan batas limit bank mandiri tentu tidak bisa disamaratakan dengan jenis bank lain. Untuk itu selain mempelajari limit transfer mandiri online, Anda pun harus memahami hal serupa di perbankan lainnya.

6.      Batas Limit Transfer Jenius ke Bank Lain Berapa?

Tak hanya limit tarik tunai kartu kredit mandiri saja yang ada ketentuan teknisnya. Jenius pun demikian, mereka menetapkannya dengan kisaran Rp 1.000.000 hingga Rp 10.000.000.

 

Rangkuman informasi seputar limit bank mandiri tersebut semoga dapat menambah wawasan Anda secara lebih mendalam. Silakan perbanyak sumber referensi lain seperti mengunjungi website www.bankmandiri.co.id guna menambah informasi terkait produk mandiri tabungan bisnis maupun mandiri tabunganmu. Selamat mencoba.

Related posts