Bagaimana Cara Mengetahui User ID BCA

cara mengetahui user id bca

User ID yakni sebuah username serta PIN Klik BCA yang dapat digunakan untuk login pada internet banking BCA. Internet banking itu sendiri sangat memudahkan untuk melakukan berbagai transaksi keuangan untuk nasabahnya, sehingga nasabah BCA dapat melakukan beragam transaksi seperti pembayaran pembelian, transfer uang, membayar tagihan, dan transaksi yang lainnya. Sebelum melakukannya anda perlu mengetahui cara mengetahui user ID BCA.

Pada saat itu juga mesin akan mengeluarkan struk yang berisi user ID anda. akan tetapi pengguna terkadang lupa user ID Klik BCA, sehingga pada saat anda akan menggunakannya tidak bisa diakses. Namun jika anda lupa id Klik BCA, maka anda tidak perlu panik, karena user ID masih bisa dilihat melalui ATM BCA maupun email menggunakan nama akun bank BCA yang anda gunakan pada saat mendaftar rekening BCA.

Bagaimana Cara Mengganti User ID BCA?

bagaimana cara mengganti user id bca

  1. Menghubungi Halo BCA pada nomor 1500888 yang dapat dihubungi menggunakan telpon rumah maupun menggunakan handphone. Apabila anda menggunakan handphone maka sediakan pulsa yang banyak, hal ini untuk mencegah agar tidak kehabisan pulsa pada saat melakukan percakapan.
  2. Setelah itu petugas Halo BCA akan menanyakan beberapa pertanyaan yang berkaitan dengan validasi data jika penelpon benar pemilik rekening BCA. Beberapa pertanyaan seperti nama pemilik rekening, nomor rekening, nomor kartu ATM atau paspor BCA, nama ibu kandung pemilik rekening, perkiraan jumlah saldo terakhir, dan yang lainnya.
  3. Sebelum anda menelpon, ada baiknya anda siapkan buku tabungan serta kartu ATM. Sehingga jika anda pertanyaan, maka anda bisa dengan cepat dan tepat untuk menjawabnya. Selain itu, juga tidak memerlukan pulsa yang banyak dan tentunya akan lebih meyakinkan pihak Halo BCA. Maka pihaknya dapat segera memproses permintaan anda untuk bisa mengganti user ID BCA anda.
  4. Perlu anda ketahui, Halo BCA tidak dapat mengubah atau mengganti user ID BCA secara langsung, karena pihaknya hanya dapat menghapus user ID saja. Jika sudah terhapus maka anda bisa registrasi atau mendaftar ulang internet banking BCA anda melalui ATM. Sehingga anda akan mendapatkan user ID baru dan user ID lama tidak berlaku kembali.

Baca juga : Mandiri Online Error, Bagaimana Cara Mengatasinya?

Bagaimana Cara Mengetahui User ID BCA?

bagaimana cara mengetahui user id bca

Ada beberapa cara yang bisa anda ketahui apabila anda lupa user ID BCA, karena mungkin jarang digunakan atau hal yang lainnya. Namun, dengan cara ini mungkin anda bisa mendapatkan user ID BCA anda kembali, sehingga anda tidak perlu mengunjungi ke cabang Bank BCA. Berikut cara mengetahui user ID BCA, yaitu:

  1. Cara Mengetahui User ID BCA via Call Center BCA

Seperti yang sudah anda ketahui, bahwa BCA memberikan fasilitas yang menarik untuk penggunanya, yakni aplikasi yang bernama BCA Mobile. Di dalam aplikasi BCA Mobile tersebut terdapat 5 layanan yang menarik antara lain Klik BCA, MBCA, Info BCA, Buka Rekening Baru dan juga Flazz.

  • Cara mengetahui user ID BCA sendiri untuk anda yang tidak tahu cara melihat user ID BCA dikarenakan anda lupa, maka anda akan memasuki website yang tepat. Karena hal ini akan memberikan tips yang secara singkat, jelas, dan mudah. Sehingga pastikan anda bisa memahaminya agar dapat menerapkannya.
  • Ada beberapa cara yang dapat anda gunakan untuk bisa mengetahui User ID BCA, yakni anda dapat melakukannya yang dapat melalui call center BCA, melalui ATM BCA, serta dapat dilakukan juga melalui notifikasi Email. Langkah yang pertama yang harus anda siapkan yakni smartphone, kemudian anda buka menu telepon dan ketikkan nomor call center BCA yakni pada nomor 1500888.
  • Setelah itu anda tunggu hingga telepon tersambung dengan pihak bank BCA, lalu petugas BCA, akan melakukan verifikasi data seperti menanyakan nama lengkap, nomor handphone, nama ibu kandung, serta alamat. Anda harus menjawabnya sesuai dengan data yang terdaftar pada bank BCA. Selanjutnya anda perlu meminta tolong kepada customer service tersebut, untuk meminta user ID BCA anda.
  • Maka anda akan mendapatkan user ID klik BCA, akan tetapi jika pertanyaan yang diajukan oleh customer service tersebut tidak sesuai dengan anda, maka permohonan anda untuk bisa mengetahui User ID tidak dapat di proses. Apabila yang lupa yakni PIN internet banking, maka anda sampaikan tentang reset Klik BCA Individual pada Customer Service.
  • Selanjutnya anda bisa melakukan registrasi ulang pada mesin ATM BCA. Dan sebelum anda menggunakan cara yang pertama ini, maka anda harus memastikan bahwa sisa pulsa yang anda miliki masih cukup digunakan untuk menelpon Call Center BCA. Apabila anda tidak dapat melakukan cara mengetahui User ID BCA lewat Call Center, maka anda masih bisa menggunakan cara yang lainnya.

2. Cara Mengetahui User ID BCA via ATM BCA

  • Yang selanjutnya cara melihat user ID BCA, jika anda lupa user id bca yakni dengan menggunakan ATM BCA. Apabila sebelumnya anda menggunakan pulsa, untuk cara yang ini tidak perlu, namun anda harus pergi mencari ATM BCA yang terdekat di daerah anda. Jika sudah anda masukkan kartu ATM BCA anda dan masukkan PIN ATM anda.
  • Setelah itu anda pilih daftar auto debet atau E-banking. Selanjutnya anda pilih menu internet banking, dan apabila anda sudah mendaftarkan pada klik BCA, maka anda akan melihat user ID BCA anda. Untuk format dari user ID yaitu gabungan nama dan juga tanggal lahir.
  • Sedangkan untuk kombinasi dari user ID terdapat 8 digit alfabet dari nama serta 4 digit numerik yang diambil dari data kelahiran anda. Jadi itulah cara melihat User ID BCA anda dengan menggunakan mesin ATM. Namun, jika anda masih belum paham dengan cara yang satu ini masih ada cara satu lagi yang bisa anda gunakan.

3. Cara Mengetahui User ID BCA via Email

  • Apabila anda lupa id internet banking bca, maka pada saat membuka rekening melalui BCA Mobile maka anda akan mendapat user ID Klik BCA bisa di lihat melalui email yang sudah dimasukkan pada saat anda melakukan pembukaan rekening.
  • Anda dapat mengecek kembali inbox email anda, apabila notifikasi email tersebut belum terhapus atau hilang dari kotak masuk email anda. Untuk cara terakhir ini dari cara melihat user ID BCA ketiga diharapkan dapat membantu anda untuk mengatasi masalah kalian tersebut.

Bagi anda yang belum mengetahui cara mendapatkan user ID BCA, mungkin beberapa cara diatas dapat membantu anda, sehingga anda bisa mengakses kembali internet banking BCA anda, karena dengan adanya internet banking segala transaksi keuangan dapat dilakukan dengan mudah, aman, dan nyaman. Selain itu anda juga tidak perlu keluar rumah untuk bertransaksi dan memiliki koneksi internet yang cukup maka sudah dapat melakukan transaksi.

Related posts